Selasa, 06 Juni 2017

Kelebihan dan Kekurangan Laptop Samsung

Kelebihan dan Kekurangan Laptop Samsung

kelebihan
1) 80% komponen produk sendiri & quality yang sangat bagus membuat laptop merk ini jarang dikomplain oleh para user
2) ketahanan daya batre yang mengagumkan berkat program "Battery Life Extender"nya
3) kualitas layar beningnya serta lebih terang dibandingkan merk lain membuat laptop merk SAMSUNG tetap nyaman digunakan saat dibawah terik cahaya matahari
4) disain body dan casing yang keren2 dan menawan membuat PD saat digunakan dimana saja
5) Garansi Replace komponen selama 1 tahun penuh menjadikan proses penggaransian sangat cepat dan banyak Service Centernya di Indonesia(Di Malang ane pernah service barang baru "Stok Toko" kagak bisa di Instal karena troble di MainBoard selese man 2 hari aja, padahal janjinya Customer Service kalo lebih dari 4 hari disuruh ngehubungi)
6) performa kecepatan tidak diragukan lagi, dengan fitur "Fast Start"nya laptop hanya butuh ditutup Lidnya untuk Shutdown & kalo mau dinyalain lagi tinggal dibuka aja Lidnya dalam 3 detik laptop nyala pada kondisi terakhir aplikasi yang kita buka.
7) software2 aplikasi tambahan sangat bermanfaat saat kita melakukan berbagai macam aktifitas
8) kelengkapannya lengkap ada CD Drivernya dan software manual tentang PC untuk seri terbaru

kekurangan
1) tidak meratanya penyebaran beberapa seri laptop di Indonesia (contohnya kalo di Kediri udah launchi Series 3, di Malang belum keluar)
2) pada CD driver tidak ada driver/aplikasi untuk webcam jadi harus download dari pihak ke 3 bisa didownload

Sumber: http://agen-pulsa.weebly.com/1/post/2014/04/kelebihan-dan-kekurangan-laptop-asus-toshiba-acer-lenovo-hp-sony-dell-samsung.html


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

IBX5A7C4817A5BA6